RSS

Ramadhan #5


Tapi  Perasaanku ini Bukanlah Kelinci Percobaan
Berdasar pengalaman teman yang pernah cerita cerita ke gue. Hehe…
Karna Diammu adalah salah satu bukti cintamu padanya.
Karna Diammu merupakan kesucian diri bagi hatimu
Karna Diammu bukti kesetiaan dirimu padanya, karna mungkin orang yang kamu cinta adalah orang yang dipersiapkan ALLAH untuk kamu.
Ingatkah kamu tentang kisah Fatimah dan Ali? #Kutip dari Google…..yang keduanya saling memendam apa yang mereka rasakan???
Tapi pada akhirnya mereka dipertemukan dalamikatan suci nan indah, karena DIAMmu tersimpan kekuatan, yahh kekuatan HARAPAN. Hingga mungkin saja ALLAH akan membuat harapan itu menjadi nyata. Hingga cintamu yang DIAM itu dapat berbicara dalam kehidupan nyata.
Bukankah ALLAH tidak akan pernah memutuskan harapan Hambanya yang berharapkepadaNya? Dan jika memang cinta dalam DIAMmu  itu takmemiliki kesempatan untuk berbicara di dunia nyata. Biarkan ia tetap DIAM . jika dia bukan milikmu , toh ALLAH melalui sang waktu akan menghapus cinta dalam DIAMmu. Itu dengan rasa yang lebih indah dan orang yang tepat.
Biarkan  cinta dalam DIAMmu itu menjadi sekotak memory tersendiri dan sudut hatimu menjadi rahasia antara kamu dan sang pemilik hatimu.
***

Pantaskanlah diri kamu ;D
Bogor, 02 Juli 2014

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar